logo blog
Selamat Datang Di Blog Files Parwito
Terima kasih atas kunjungan Anda di blog Kompi MalesFiles Parwito,
semoga apa yang saya share di sini bisa bermanfaat dan memberikan motivasi pada kita semua
untuk terus berkarya dan berbuat sesuatu yang bisa berguna untuk orang banyak.

Tutorial Cara Membuat Theme Wordpress Sendiri

Siapa yang tidak kenal dengan CMS Wordpres, pasti hampir semua orang sudah mengetahui nya, karena kemudahan dalam menggunakannya serta banyak plugins pendukung juga, pilihan themes wordpress yang bervasiasi, dari themes wordpress free download, premium themes wordpress. Namun Sudahkah semua orang mengetahui bagaimana cara membuat themes wordpress sendiri, saya kira masih sedikit yang tahu bagaimana cara membuatnya.

Di postingan ini saya tidak akan membahas bagaimana membuat themes wordpress sendiri melainkan akan berbagi pengalaman , dari mana saya juga belajar membuat themes wordpress sendiri. Tutorial cara membuat themes wordpress itu sendiri cukup lengkap, karena di jelaskan dari awal hingga akhir, berikut isi tutorial cara membuat themes wordpres sendiri .

 Pembuatan Theme WordPress

  •     Cara Membuat Theme WordPress
  •     Membuat file style.css
  •     Membuat file index.php
  •     Mendesain Themes
  •     Mengatur Layout
  •     Membuat Informasi Heading
  •     Membuat Kepala Halaman
  •     Membuat Bagian Konten
  •     Mengatur Tata Letak Konten
  •     Styling Konten
  •     Membuat Sidebar Widget
  •     Styling Sidebar
  •     Membuat Footer
Untuk mempelajarinya silahkan temen-temen mengujungi web resminya di wordpress.or.id

Enter your email address to get update from Files Parwito.
Print PDF
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

4 comments

saya pernah mampir ke wordpress.or.id, mau kesana juga untuk belajar cara membuat theme wp
trims infonya

Balas

Sama sama Mbak Rina, terimakasih sudah mapir Blog sederhana ini.

Balas



Dapatkan cara termudah membuat theme wordpress dengan menggunakan plugin HTML TO WORDPRESS CONVERTER. Anda dapat mengkonversi sendiri template HTML kesayangan anda menjadi Template WordPress tanpa perlu menguasai programing!

Hanya Rp.50000
http://scriptmurahsekali.wordpress.com/2013/12/28/html-to-wordpress-converter/

Balas

Copyright © 2013. [files-parwito] - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib Proudly powered by Blogger